Dehumidifier

Pedoman Penggunaan Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D dan Cara Perawatannya

Desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D tidak hanya mengesankan dengan kinerja dehumidifikasinya yang sangat baik, bahkan pada titik embun yang jauh di bawah 0 °C, tetapi juga dengan keserbagunaan maksimum berkat prinsip pengoperasian TTR Trisorp Dual. Dua aliran udara terpisah untuk udara kering dan regenerasi, dengan dua kipas terpisah untuk setiap sirkuit, memungkinkan resirkulasi toleran tekanan yang efisien saat memasang dehumidifier di luar maupun di dalam ruangan yang akan dirawat.

Dibandingkan dengan “udara luar ruangan” yang menyuplai udara regenerasi, berbeda dengan pengoperasian melalui udara konvensional, suhu titik embun yang lebih rendah hingga 30 °C dapat dicapai dengan TTR 400 D untuk volume udara kering nominal. Oleh karena itu, titik embun yang jauh di bawah 0 °C dapat dicapai, menghasilkan tahapan pengeringan yang jauh lebih rendah dan pengoperasian yang jauh lebih hemat energi!

Sangat mengesankan bukan? untuk memahami bagaimana pedoman penggunaannya yang benar agar bisa merasakan semua manfaat yang ditawarkan desiccant mobile TTR 400 D ini, Anda bisa mencarinya di artikel ini!

Pedoman Menggunakan Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Anda pun juga sudah paham apabila setiap penggunaan dari Trotec TTR 400 D ini Anda harus memahami betul tentang bagaimana cara yang sangat tepat untuk penggunaannya agar aman, memaksimalkan semua fiturnya, dan juga memahami bagaimana solusi jika terjadi kendala.

Maka dari itu, sangat disarankan untuk membaca buku pedoman penggunaan desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D terlebih dahulu sebelum Anda menggunakannya yang ada di paket pembelian. Bisa juga dengan membaca instruksi penggunaan secara online di user manual Trotec TTR 400 D

Sektor yang Menggunakan Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Ada berbagai sektor yang sangat penting untuk penggunaan dari desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D. Sebut saja berbagai sektor tersebut adalah ada di industri seperti manufaktur, otomotif, makanan dan minuman, dan juga farmasi.

Spesifikasi Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Dengan kepercayaan berbagai sektor yang sudah disebutkan tadi, tentu saja mereka menggunakan dan mempercayakannya kepada Trotec TTR 400 D karena spesifikasinya yang memang sesuai dengan kebutuhannya. Untuk mengetahui lebih jelas, tabel di bawah ini akan menjelaskannya:

TECHNICAL DATA
General information
  Article number 1.110.000.021
Dry air (in case of intake air 20°C / 60 % RH)
  Dehumidification [kg/24h] 38.4
  Dehumidification [kg/h] 1.6
  Min. air volume [m³/h] 130
  Max. air volume [m³/h] 450
  Nominal air volume | Dry air (in case of intake air 20 °C / 60 % RH) [m³/h] 350
  External compression | Dry air (in case of intake air 20 °C / 60 % RH) [Pa] 200
  Connection inlet Ø [mm] | Dry air (in case of intake air 20 °C / 60 % RH) 125
  Connection outlet Ø | Dry air (in case of intake air 20 °C / 60 % RH) [mm] 125
Regeneration air
  Nominal air volume | Regeneration air [m³/h] 65
  External compression | Regeneration air [Pa] 80
  Connection outlet Ø | Regeneration air [mm] 80
Operating principle
  Operating principle TTR Trisorp Dual
Operating range
  Min. temperature [°C] -15
  Max. temperature [°C] 35
  Min. humidity [% RH] 0
  Max. humidity [% RH] 100
Electrical values
  Mains connection 230 V, 50/60 Hz
  Nominal current consumption [A] 7.2
  Power input [kW] 2.2
  Power input heating [kW] 1.95
  Recommended fusing [A] 16
Electric connection
  Connection plug CEE 7/7
  Cable length [m] 2.5
Sound values
  Distance 1 m [dB(A)] 63
Automatic dehumidification
  Non-stop dehumidification Yes
Dimensions
  Length (packaging excluded) [mm] 402
  Width (packaging excluded) [mm] 350
  Height (packaging excluded) [mm] 407
Weight
  (packaging excluded) [kg] 20
EQUIPMENT, FEATURES AND FUNCTIONS
Housing type
  Metal Yes
  Powder coating Yes
  Stainless steel Optional
Mobility
  Non-marking rubber feet Yes
  Carry/transport handle(s) Yes
Equipment
  Air volume regulation Yes
  Operating hours counter Yes
  Ammeter Yes
  DIN socket for external ON/OFF Yes
  Integrated heat recovery Yes
  Self-regulating PTC electric heating Yes
  Power meter Optional
  Moisture control No
  Moisture and temperature registration No
  Sensor-supported FlowMatic control No
  Variable-speed rotor drive No
  Filter monitoring No
  Terminals for external ON/OFF No
  Hygrostat (electronic) Optional
  Hygrostat (mechanical) Optional
Regeneration heating design
  Electric PTC Yes
Device version
  Indoor installation (standard) Yes
  stackable Yes
  Shelter against the weather Yes
  Hiring model No

Keunggulan Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Bagaimana? Sangat tidak heran bukan apabila desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D ini sangat bagus dari segi kualitasnya dan spesifikasinya? Ada berbagai keunggulan juga yang ditawarkan, di antaranya:

  • Maximum performance and double flexibility thanks to Duoventic
  • Professional quality “made in Germany” – original Trotec manufacturing.
  • Duoventic air volume regulation: Advanced control electronics enable separate stepless adjustment of moisture content and volume flow of the required drying air
  • TTR Trisorp dual operating principle with two separate air circuits for pressure-neutral recirculation operation for energy-saving dehumidification with higher drying efficiency
  • Up to 30 % lighter than competitor models of the same capacity
  • Maximised performance with minimised dimensions and weight
  • Extremely easy to maintain
  • Stackable to save space
  • German industrial design optimised for practical use – protected design patent

Kisaran Harga Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Tertarik untuk membelinya? Anda bisa mempercayakan Ralali yang merupakan distributor Trotec di Indonesia yang bisa memberikan harga termurah dan tidak jauh dari harga resminya yaitu 58,6 juta rupiah! Selain itu, ada juga garansi yang tambah menguntungkan.

Klik banner di bawah ini untuk menuju ke halaman produknya di Ralali.com!

Perawatan dan Kalibrasi Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Maintenance atau perawatan serta kalibrasi memegang peran krusial ketika Anda memutuskan untuk membeli atau sudah memiliki desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D. Keduanya harus dilaksanakan dengan interval waktu setidaknya 12 bulan sekali.

Perawatan Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Bagian maintenance pada desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D melibatkan pembersihan saringan udara dengan menggunakan air. Setelah dibersihkan dan dikeringkan, pasang kembali saringan.

Kalibrasi Desiccant Dehumidifier Trotec TTR 400 D

Proses kalibrasi pada desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D sangat penting untuk menjaga akurasi pengukuran. Anda dapat mempercayakan kalibrasi ini kepada Kalibrasi.com, jasa kalibrasi yang bersertifikat, terakreditasi oleh KAN, terjangkau, dan dapat diandalkan! 

Silakan isi formulir di bawah ini untuk memesan layanan kalibrasi desiccant dehumidifier Trotec TTR 400 D di Kalibrasi.com!